Terios & Rush Baru, Xpander Tak Gentar

| category:

Terios & Rush Baru, Xpander Tak Gentar

Lahirnya generasi mobil terbaru daihatsu dan toyota yang berwujut all new rush dan all new terios, tidak membuat mitsubishi Xpander takut akan berpengaruh pada pasaran. Dilangsir dari www.oto.com, pihak xpander memiliki penilaian yang sangat menarik akan lahirnya model Mobil MPV baru ini.

Head of Sales & Marketing Region 3 Departement MMKSI, Ilham Iranda, mengungkapkan pernyataan terkait lahirnya duat kembar rush dan terios yang memiliki sekmen sendiri dan berbeda dengan Xpender. “Kalau kami lihat dari data, sebenarnya mereka punya segmen sendiri. Jadi tujuan Rush dan Terios, memang berbeda dari small MPV. Dari sisi harga juga mereka di atas,” paparnya saat dijumpai di sela pembukaan dieler baru di Bandar Lampung.

xpander 2018

Menurut Ilham, Kehadiran toyota rush dan daihatsu terios generasi terbaru, ganti ke arah MPV. Jadi Kehadirannya tidak akan berpengaruh terhadap eksistensi Xpander. Malah MMKSI melihat peluncuran duo LSUV baru itu sebagai sebuah kesempatan. “Kami justru melihatnya sebuah peluang karena segmennya di atas. Kami punya produk dengan tampilan tangguh SUV dengan kenyamanan MPV. Jadi kami melihatnya sebagai kesempatan yang baik,” ungkap Ilham.

Sewajarnya, antara Xpander dan Rush/Terios memang berbeda segmen maupun harga. Low MPV Mitsubishi Xpander saat ini ditawarkan Rp 245,35 juta untuk varian termahal Ultimate. Sedang ekspektasi harga Rush baru mulai di kisaran Rp 240 – 250 jutaan. Terios mungkin menawarkan varian yang sedikit lebih murah dari Rush.

Saat ini, pemesanan untuk Xpander masih terus berdatangan. Artinya, perhatian publik Indonesia masih banyak yang mengarah pada Xpander. Sedang Rush dan Terios baru segera mendebut ke publik pada Kamis, 23 November 2017. Dipastikan, kelahiran generasi baru Rush dan Terios tidak mempengaruhi panggung Xpander. (Tom/Odi)

Sumber Berita: www.oto.com


Daftar Harga Aki Mobil dan Cara Mengatasi Aki Tekor
Daftar Pajak Suzuki APV Semua Tahun | Pajak STNK Tahunan
Daftar Biaya Pajak Kia Carens Semua Tahun
» Harga Toyota Avanza 2009 Bekas | Harga Mobil Bekas
» Harga Toyota Avanza 2009 Bekas | Harga Mobil Bekas
2016 Toyota Calya Review, Spek dan Harga | Kredit Simulasi
2016 Toyota Calya Review, Spek dan Harga | Kredit Simulasi
2017 New Vios Review, Spec dan Harga | Simulasi Kredit
2017 New Vios Review, Spec dan Harga | Simulasi Kredit

error: Content is protected !!